Kalapas Anak Tangerang berharap 37 Anak Lulus Paket C

MediaTangerang.com, -(13/4) Kepala Lembaga Permasyarakatan Anak Tangerang (lapas) Tangerang Nety Sarawety berharap 37 anak lapas yang mengikuti ujian Paket C semuanya lulus.


“Ada 37 anak lapas yang mengikuti kejar paket C setingkat menengah keatas, diharapkan para pesert anantinya dapat lulus semua” ujar Nety Sarawety dikutip dari laman tangerangnews.com.

Lebih lanjut Nety mengatakan “Mereka ada yang sudah bebas namun ada juga yang masih menjalani masa hukuman. tujuh diantaranya telah bebas. Namun, ikut dalam ujian nasional kali ini,"

Meski sedang menghadapi hukuman ke-30 anak tersebut. Namun pihak Lapas Anak memberikan hak mereka untuk tetap belajar meneruskan pendidikan di dalam Lapas.Sehingga hari ini mereka mengikuti ujian nasional kejar paket c, selama empat hari kedepan.(HA)

Ilustrasi : tangerangnews.com

Posting Komentar

0 Komentar